by Admin Kominfo | Jun 6, 2023 | Arsip-berita, Berita, peternakan
Pinrangkab.go.id – Sekretaris Daerah kabupaten Pinrang Ir.Budaya,MM membuka secara langsung kegiatan Pelatihan pelapor desa Sistem Informasi Kesehatan Hewan Nasional (iSIHAKNAS) di Aula Hotel MS Pinrang, Selasa (6/6). Dalam penyampaiannya, Sekda Budaya berharap...
by Admin Kominfo | Jun 5, 2023 | Arsip-berita, Berita, Kesehatan, Lingkungan Hidup, peternakan
Pinrangkab.go.id – Dinas Peternakan dan Perkebunan Kabupaten pinrang menggelar kegiatan Sosialisasi pembentukan forum komunikasi puskesmas dan puskeswan Kabupaten Pinrang di aula Hotel MS, Senin (5/6). Dalam sambutannya yang dibacakan oleh Asisten Ekonomi Pembangunan...
by Admin Kominfo | Jan 16, 2023 | Arsip-berita, Berita, peternakan
Pinrangkab.go.id — Setelah meredanya kasus penyakit mulut dan kuku (PMK) di Kabupaten Pinrang, Peternak sapi di Kabupaten Pinrang kembali diminta mewaspadai varian penyakit baru yang menjangkiti hewan ternak sapi. Hal ini diutarakan Kepala Dinas Peternakan dan...
by Admin Kominfo | Jul 28, 2022 | Arsip-berita, Berita, Perikanan, Pertanian, peternakan, Seremonial
Pinrangkab.go.id — Bupati Pinrang Irwan Hamid membuka secara langsung kegiatan rembuk paripurna Kelompok Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Kabupaten Pinrang di Aula Kantor Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura, Kamis (28/7/2022). Kegiatan ini merupakan salah...
by Admin Kominfo | May 17, 2022 | Agenda, Arsip-berita, Bencana, Berita, ekonomi, Gallery, keagamaan, Kesehatan, Lingkungan Hidup, Olahraga, Pariwisata, Pendidikan, Pengumuman, Perikanan, Pertanian, peternakan, Press Release, Prestasi, Seremonial, Sosial, Trantibum, Uncategorized
Pinrangkab.go.id — Pihak Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Pompengan Jeneberang kembali akan melakukan peremajaan saluran irigasi di Kabupaten Pinrang untuk menunjang program peningkatan hasil produksi pertanian. Hal ini terungkap ketika Bupati Pinrang Irwan...
by Admin Kominfo | May 17, 2022 | Agenda, Arsip-berita, Bencana, Berita, ekonomi, Gallery, keagamaan, Kesehatan, Lingkungan Hidup, Olahraga, Pariwisata, Pendidikan, Pengumuman, Perikanan, Pertanian, peternakan, Press Release, Prestasi, Seremonial, Sosial, Trantibum, Uncategorized
Pinrangkab.go.id — Setelah melakukan serangkaian Pemeriksaan atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LPKPD) tahun 2021, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sulawesi selatan menetapkan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) bagi Pemerintah Kabupaten Pinrang....